Seberapa Penting GPS Tracker Pada Alat Berat?
Pentingnya memasang pelacak kendaraan atau yang biasa disebut GPS Tracker pada alat berat tentu tidak bisa dihiraukan. Selain meningkatkan efisiensi dan mengurangi konsumsi bahan bakar, alat pelacak ini juga memberikan kemungkinan untuk membatasi area operasional dan memantau jam kerja alat berat. Manfaat ini hanya sebagian kecil dari berbagai keuntungan yang dapat diperoleh dari penerapan teknologi canggih saat ini pada kendaraan berat tersebut. GPS Tracker Alat Berat Surabaya dengan harga terjangkau – Fleet Management System Terbaik.
Keuntungan
EFEKTIF DAN OPTIMAL DALAM OPERASIONAL
Monitoring kendaraan operasional dengan mudah hanya melalui media online via handphone dan laptop/komputer.
Fleet Management System dalam layanan Jimattracker membuat lebih optimal. Fitur laporan yang lengkap tentu membuat pengelolaan dan perawatan alat berat jauh lebih hemat.
Pelacak Alat Berat
GPS Tracker Type Kamera + BBM Indikator
Alat ini sangat cocok untuk kendaraan jenis muatan barang, seperti truk, bis, pick up, alat berat dll. Menghindari kecurangan pengambilan solar tanpa ijin, menjual muatan hingga part kendaraan.
Pelacak Alat Berat
GPS Tracker Type TC580
Anda dapat mengatur, melihat segala kejadian dan riwayat kendaraan saat beroperasional. Memastikan operator bekerja dengan baik dan efektif.